get app
inews
Aa Text
Read Next : Siap Lakoni Liga 4, Manajemen PSMP Minta Masukan Suporter

Tim Sepak Bola Putra Porprov Kabupaten Mojokerto Layangkan Protes Form Soal Wasit, Tuntutannya Ngeri

Rabu, 13 September 2023 | 13:14 WIB
header img
Manajer Cabor sepak bola putra Raja Siahaan (kanan) saat menyerahkan protes form kepada pengawas pertandingan. (Foto: istimewa)

"Meminta penggantian kerugian immateril Rp.300.000.000 (tiga ratus juta rupiah)," tegasnya. 

Raja juga menyampaikan, bahwa selama pertandingan 2x45 menit itu, kepemimpinan wasit terindikasi tidak mengikuti aturan perwasitan seperti diantaranya adalah masalah netralitas. 

Salah satu contohnya terjadi pada menit ke-68, dimana Kabupaten Mojokerto tidak diberikan hadiah penalti akibat adanya penarikan kaus oleh pemain Kabupaten Sidoarjo saat berhadapan satu lawan satu di kotak penalti Sidoarjo. Alhasil, potensi terjadinya gol di depan mata harus kandas lantaran wasit tidak memberikan pelanggaran dan penalti kepada tim Kabupaten Mojokerto. 

"Semoga bisa ditindak lanjuti sesuai dengan aturan yang berlaku," pungkasnya. 

Sekadar informasi, pertandingan semifinal cabor sepak bola putra Porprov mempertemukan Kabupaten Sidoarjo Vs Kabupaten Mojokerto berakhir dengan skor 1-0 untuk kemenangan Sidoarjo. Gol kemenangan Sidoarjo dicetak melalui titik penalti pada menit ke-26. 

Editor : Trisna Eka Adhitya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut