Karyawan Alfamart terus mendesak agar pelaku mau bertanggung jawab. Pelaku pun akhirnya sepakat mau membayar.
Rekaman video tersebut diunggah dan menjadi viral. Namun selang beberapa lama muncul video susulan.
Video susulan tersebut berisi rekaman karyawan Alfamart meminta maaf atas video yang sebelumnya beredar. Tampak karyawan didampingi pelaku dan kuasa hukum pelaku.
Video ini mendapat protes keras dari netizen. Menurut netizen, tidak sepatutnya karyawan Alfamart ditekan untuk meminta maaf atas usahanya membongkar tindakan pencurian.
Editor : Trisna Eka Adhitya
Artikel Terkait