Ini Foto-foto Terakota Majapahit, Koleksi Berharga Museum Trowulan Mojokerto

Nanda Alifya Rahmah
Terakota celengan Majapahit yang tersimpan di Museum Trowulan. (Foto: Inspirasi Majapahit)

Berbagai bentuk celengan seperti kepala manusia, babi, bahkan gajah disimpan di tempat ini. Tidak hanya sebagai wadah uang, celengan terakota Majapahit memiliki nilai seni tinggi dari detail ukirannya.

2. Patung figurin berbagai bentuk

Tampaknya, masyarakat di Kerajaan Majapahit sudah mengenal kebiasaan untuk menghias rumah dengan berbagia bentuk pajangan seni. Hal ini tampak dari ditemukannya berbagai figurin unik berbahan terakota. 


Terakota figurin

Dalam foto tampak potongan tubuh perempuan dengan kain yang diangkat menunjukkan kemampuan para seniman terakota Majapahit dalam membentuk detail patung. Adapula figur yang menunjukkan sosok etnis China dengan mata sipit dan wajah tersenyum.

3.  Miniatur rumah

Editor : Trisna Eka Adhitya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network