Bacaan Niat dan Doa Zakat Fitrah Bulan Ramadan

Trisna Eka Adhitya
ilustrasi pelaksanaan zakat firrah.

 نَوَيْتُ أَنْ أُخْرِجَ زَكَاةَ الْفِطْرِ عَنِّيْ وَعَنْ جَـمِيْعِ مَنْ يَلْزَمُنـِيْ نَفَقَاتُـهُمْ شَرْعًا فَرْضًا للهِ تَعَالىَ 

Nawaitu 'an ukhrija zakâtal fithri 'annî wa 'an jamîi man yalzamunî nafaqâtuhum syar’an fardhan lillâhi ta'âlâ. 
"Saya niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diri saya dan semua orang yang wajib saya nafkahi menurut syariat, fardhu karena Allah". 

6. Niat Zakat Fitrah untuk Orang yang Diwakilkan:

 نَوَيْتُ أَنْ أُخْرِجَ زَكَاةَ الْفِطْرِ عَنْ ... فَرْضًا للهِ تَعَالىَ 

Nawaitu 'an ukhrija zakâtal fithri ‘an (sebutkan nama) fardhan lillâhi ta'âlâ. 
"Saya niat mengeluarkan zakat fitrah untuk ... (sebutkan nama), fardhu karena Allah". 
Doa Ketika Menyerahkan Zakat Fitrah

 اللَّهُمَّ اجْعَلْهَا مَغْنَمًا وَلَا تَجْعَلْهَا مَغْرَمًا 

Allahummaj'alhaa Maghnaman, wa laa Taj'alhaa Maghraman. 
Artinya: Ya Allah jadikanlah ia sebagai simpanan yang menguntungkan dan jangan jadikanlah ia pemberian yang merugikan. 

Editor : Trisna Eka Adhitya

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network