Sementara itu, Dimas salah satu siswa yang mewakili siswa lain mengaku bangga bisa menuntut ilmu di SMA Wijaya Putra. Ia menceritakan, SMA Wijaya Putra bukan menjadi pilihan utama dalam mencari sekolah.
"Tapi sekarang bisa terlihat, ternyata di sini (SMA Wijaya Putra) saya bisa menjadi lebih baik. Banyak ilmu yang saya peroleh di sini," ucapnya.
Proses Purnawidya SMP Wijaya Putra juga dilakukan. Foto iNewsMojokerto/arif
Editor : Arif Ardliyanto
Artikel Terkait