Cerita Sri Tanjung Versi Relief Peninggalan Majapahit di Candi Surawana

Nanda Alifya Rahmah
Relief Sri Tanjung di Candi Surawana. (Foto: Following the Cap-Figure in Majapahit Templess Relief/Lidya Kieven)

MOJOKERTO, iNewsMojokerto.id - Kisah Sri Tanjung ternyata sudah dituturkan di zaman Majapahit. Hal itu dibuktikan dengan ukiran relief di Candi Surawana.

Salah satu relief di candi Surawana memuat kisah Sri Tanjung. Sri Tanjung adalah nama yang sebenarnya cukup populer dalam cerita rakyat di Pulau Jawa.

Kisah Sri Tanjung adalah salah satu dongeng Jawa dan termasuk cerita Panji yang terkenal di kalangan masyarakat. Kisah ini menyimpan makna mendalam tentang kesetiaan dan kepercayaan.

Menurut Lidya Kieven dalam buku "Following The Cap-Figure in Majapahit Templess Relief", Sri Tanjung adalah cucu seorang pertapa. Ia memiliki seorang suami bernama Sidapaksa.

Suami Sri Tanjung melayani Raja Sulakrama. Raja Sulakrama ini ternyata menyimpan maksud tidak baik terhadap Sri Tanjung dan suaminya.

Editor : Trisna Eka Adhitya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network