Sapi Kurban di Kota Mojokerto Dipastikan Aman Dikonsumsi, Ini Sebabnya

Trisna Eka Adhitya
Pemkot Mojokerto kumpulkan takmir masjid jelang pelaksanaan hari raya kurban. (Foto: M. Arul)

"Sapi atau kambing, domba atau onta yang terinfeksi PMK aman dimakan manusia. Yang mudah sakit sapi. Kambing bisa terinfeksi, domba, onta bisa tetapi gejala ringan. Yang paling berat gejalanya sapi," ujarnya.

Menurut dia, PMK ini bukan penyakit yang mematikan bagi sapi. Hanya sebagian kecil saja yang menimbulkan kematian.

"Hanya sebagian kecil saja sapi yang terkena PMK mati. Tadi kalau bapak kepala BAZNAS menyampaikan akan ada 500 sapi yang disembelih di sana. Kalau misal semua terinfeksi PMK hanya kurang dari lima persen atau 25 ekor saja yang mati yang lain akan sembuh," tuturnya.

Dan ini lanjut dia terjadi di mana-mana. Di Afrika, India, China, Malaysia dan termasuk juga di Indonesia.

"Kami kumpulkan data di seluruh Indonesia juga begitu. Semua menunjukkan tingkat kematian dibawah lima persen, artinya penyakit ini sapinya bisa sembuh. Jadi jangan panik," imbuhnya.

Editor : Trisna Eka Adhitya

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network