Grebek Apem, Tradisi Khas Masyarakat Jombang Menyambut Ramadan
Jum'at, 08 Maret 2024 | 15:42 WIB
Lebih lanjut Sugiat juga berharap gerebek apem sebagai bentuk toleransi kerukunan umat beragama di Jombang yang yang sampai ini berlangsung baik.
Sementara itu, salah satu warga, Wardani (30) rela menghadiri acara itu demi untuk mendapatkan kue apem yang ia yakini sebagai keberkahan.
'Senang sekali bisa mendapat apem gratis. Alhamdulillah saya mendapat 10 kue apem gratis, Mudah-mudahan berkah Jepang ramadan,'' kata Wardani kepada iNews.id.
Dia berharap, kegiatan serupa bisa dipertahankan pada tahun-tahun selanjutnya. ''Syukur kalau jumlah apemnya bisa lebih banyak sehingga semua bisa kebagian,'' imbuhnya.
Editor : Arif Ardliyanto