get app
inews
Aa Text
Read Next : Mengenal Mpu Supo, Menyusuri Jejak Keris Majapahit 

Ciri Keris Majapahit Sebagai Senjata Sakti Mandraguna

Jum'at, 26 Agustus 2022 | 09:56 WIB
header img
Salah satu contoh keris Majapahit. (Foto: Pusaka Keris)

9. Panjang bilah sedang. Semakin ke ujung semakin ramping sehingga terkesan runcing. 

10. Luknya berjenis "sarpo lumampah", yaitu jenis luk keris yang tidak rapat.

11. Bagian gandhiknya pendek dan terkesan miring.

12. Pamornya pandes (sedikit). Meski demikian disebutkan pula beberapa temuan keris Majapahit yang pamornya penuh. 

13. Beberapa keris Majapahit awal memiliki uthuk cacing (lubang cacing). 

Tampilan dan pasikutan keris Majapahit terkesan prigel dan wingit. Kesan ini diyakini muncul karena energi yang ada dalam benda pusaka tersebut.

Ciri keris Majapahit ini menjadikannya barang buruan yang sangat diminati dan berharga tinggi. Daya magis yang diyakini adalah dalam pusaka ini menjadi satu poin yang tidak bisa dielakkan menarik minat para kolektor.

Editor : Trisna Eka Adhitya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut