Mundjidah dan Sumrambah Minta Restu Keluarga Para Pendiri NU Jelang Pilkada Jombang 2024

Zainul Arifin
Pasangan bakal calon Bupati dan wakil Bupati Jombang Mundjidah Wahab-Sumrambah tampak khidmat berziarah di makam para pendiri Nahdlatul Ulama (NU). (Foto: Zainul Arifin)

Menjelang petang, ketua DPW PPP Jawa Timur dan Sumrambah ini bergeser untuk bersilaturahmi ke kediaman KH Kholil Dahlan, mantan ketua Majelis Ulama Indonesia Kabupaten Jombang juga salah satu pengasuh pesantren Darul Ulum Rejoso Peterongan.

Silaturahmi yang dilakukannya Mundjidah bersama Sumrambah tersebut bagian dari ikhtiar untuk memenangkan pertarungan pilkada Jombang yang serentak pada 27 November nanti.

"Semoga perjuangan jihad saya bersama mas Rambah diberikan Ridho Allah SWT dan dimudahkan urusannya serta tentunya diberikan kemenangan dalam pilkada untuk melanjutkan perjuangan para leluhur, supaya Jombang lebih maju, masyarakatnya makmur dan sejahtera serya pembangunan lebih merata," kata putri pendiri NU KH Abdul Wahab Chasbullah tersebut.



Editor : Trisna Eka Adhitya

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network