Delapan PNS Kabupaten Jombang Ajukan Cuti Haji, Pemkab Tunjuk Pelaksana Harian

Zainul Arifin
Pemberangkatan jemaah calon haji Jombang. Foto iNewsMojokerto/Dok. Zainul Arifin

Dirinya mengharapkan, layanan pemerintah pada masyarakat tetap berlangsung baik. Hal ini bisa dilakukan dengan koordinasi antarpegawai yang akan beribadah dengan pelaksana yang menggantikannya sementara. 

”Jadi, nanti akan ditunjuk Plh (pelaksana harian) oleh Pak Pj Bupati. Plh-nya sendiri bisa dari sekretaris atau bisa yang lain. Namun, sampai saat ini penugasan belum turun,” tandasnya.

Perlu diketahui, sebanyak 1.174 Calon Jemaah Haji Jombang telah berangkat Asrama Haji Embarkasi Surabaya (AHES) Sukolilo pada Senin 27 Mei 2024 dan sesuai dengan jadwal berangkat ke tanah suci pada hari ini Selasa 28 Mei. Ribuan calon jemaah haji tersebut terbagi dalam empat kloter, yakni kloter 61,62, 63 dan. 64.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network