Rekapitulasi Penghitungan Suara Pemilu Kabupaten Jombang Dimulai, 4 Kecamatan Ini Jadi yang Pertama

Zainul Arifin
Rekapitulasi Penghitungan Suara Pemilu Tingkat Kabupaten di Jombang Dimulai. Foto iNewsSurabaya/Zainul arifin

Proses rekapitulasi penghitungan perolehan suara pemilu masing-masing kecamatan akan dilakukan untuk seluruh jenis surat suara. Mulai Pilpres, DPD, DPR RI, DPR Provinsi dan DPRD Kabupaten.

"Kami sampaikan Terima kasih kepada masyarakat yang telah mendukung partisipasinya sehingga proses pemilu 2024 di Jombang berjalan baik," kata Burhan. 

Berdasarkan pantauan iNews.id, proses rekapitulasi dihadiri para saksi partai dan para penyelenggara pemilu. Rekapitulasi juga mendapat pengamanan ketat dari aparat kepolisian setempat. 

"Kami lakukan pengawalan dan pengamanan jalannya rekapitulasi ini sampai selesai nanti. Alhamdulillah semua berjalan aman, tertib dan kondusif," ujar Wakapolres Jombang Kompol Hari Kurniawan ditemui di lokasi rekapitulasi.

Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network