Perubahan postur tubuh pada ibu hamil akan terjadi secara bertahap seiring dengan bertambahnya usia kandungan. Hal inilah yang kemudian menyebabkan rasa sakit pada punggung.
2. Jarang Berolahraga
Wanita hamil yang jarang berolahraga juga disebut lebih berpotensi mengalami sakit punggung. Hal ini karena jarang berolahraga dapat membuat otot dan sendi di panggul atau punggung menjadi lebih lemah.
3. Stres saat Masa Kehamilan
Penyebab nyeri punggung saat hamil berikutnya adalah stres. Stres yang dialami ibu hamil dapat menyebabkan ketegangan otot di punggung, sehingga menimbulkan rasa nyeri punggung.
Editor : Trisna Eka Adhitya
Artikel Terkait