Ngeri! Tiga Truk Kecelakaan Adu Banteng di Jalur Arteri Jombang, Satu Orang Masuk Rumah Sakit
Senin, 09 Juni 2025 | 12:46 WIB

Ketiga kendaraan besar itu sempat menutup sebagian jalan hingga mengakibatkan kemacetan di jalur arteri Jombang dari arah Surabaya-Madiun atau sebaliknya. Polisi yang berada di TKP mengatur arus lalu lintas dan segera mengevakuasi bangkai kendaraan ke Satlantas Polres Jombang.
"Korban luka ringan 1 orang, yakni sopir truk tronton dan sekarang masih dirawat di RSUD Jombang. Untuk penyebab dari kecelakaan ini masih kami dalami," kata Siswanto.
Editor : Arif Ardliyanto