get app
inews
Aa Read Next : Candi Bajang Ratu, Makam atau Gerbang Keraton ?

Ini Orang yang Berani Tusuk Raja Majapahit, Jabatannya Tinggi di Istana

Minggu, 29 Januari 2023 | 11:30 WIB
header img
Ini orang yang berani tusuk Raja Majapahit. (Foto: istimewa)

Ra Tanca adalah salah satu anggota Dharmaputra. Itu merupakan sebuah istilah jabatan yang dibentuk oleh Prabu Wijaya.

Raja pertama Kerajaan Majapahit membentuk Dharmaputra sebagai tim beranggotakan tujuh orang kepercayaan kerajaan yang memiliki keahlian tinggi. Ketujuh anggota Dharmaputra tersebut adalah Ra Tanca, Ra Kuti, Ra Semi, Ra Wedeng, Ra Yuyu, Ra Banyak, dan Ra Pangsa.

Jadi, saat Prabu Jayanegara menjabat, Ra Tanca sudah berusia lanjut. Di masa itu, kekuasaan Jayanegara ditolak oleh para Dharmaputra.

Semua Dharmaputra tewas sebagai pemberontak yang tidak menghendaki kekuasaan Jayanegara. Ra Tanca adalah satu-satunya anggota Dharmaputra yang masih hidup setelah peristiwa pemberontakan Ra Kuti, rekannya sebagai Dharmaputra.

Editor : Trisna Eka Adhitya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut