get app
inews
Aa Text
Read Next : Pengumuman Ballon d'Or Malam Ini, Messi Dapat Lagi?

Jadwal Final Piala Dunia, Messi Atau Mbappe yang Jadi Juara?

Minggu, 18 Desember 2022 | 10:27 WIB
header img
Statistik Messi dan Mbappe.

Sedangkan Les Bleus hanya satu. Tapi satu-satunya kemenangan Prancis hadir di pertemuan terakhir yakni babak 16 Besar Piala Dunia 2018. Tim besutan Didier Deschamps itu menang dengan skor 4-3. 

Total Argentina dan Prancis sudah bertemu tiga kali di Piala Dunia. Selain edisi 2018, kedua tim saling mengalahkan pada Piala Dunia 1930 dan Piala Dunia 1978 dimana di dua laga itu Argentina berhasil meraih kemenangan.  

Argentina melaju ke laga pamungkas setelah menyingkirkan Kroasia di semifinal. Messi dan kolega tampil perkasa dan menang telak 3-0.

Setelahnya giliran Prancis yang mengamankan tiket babak empat besar. Les Bleus melaju setelah mengalahkan tim kejutan Maroko dengan skor meyakinkan 2-0.

Prancis berhasil lolos ke final dua edisi beruntun setelah Piala Dunia 2018. Kala itu Mbappe dan kawan-kawan jadi juara usai menaklukkan Kroasia di partai final. 

Final Minggu (18/12/2022): 

Argentina vs Prancis pukul 22.00 WIB
 

Editor : Trisna Eka Adhitya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut