Berikut ini 5 peradaban Islam yang hidup sezaman dengan Majapahit.
1. Wilayah Islam di Andalusia (711-1492)
Al-Andalus (bahasa Arab: الأندلس, translit. al-andalus) adalah sebuah wilayah bagian Semenanjung Iberia (Spanyol dan Portugal). Wilayah ini diperintah oleh orang Islam atau bangsa Moor antara tahun 711 dan 1492.
Awalnya Al-Andalus merupakan provinsi dari Kekhalifahan Umayyah (711-755), lalu berubah menjadi sebuah keamiran (756-929), sebuah kekhalifahan sendiri (929-1031), dan akhirnya terpecah menjadi "taifa" atau "Muluk ath-Thawaif" dalam bahasa Arab yaitu kerajaan-kerajaan kecil (1031-1492).
Awalnya Al-Andalus merupakan provinsi dari Kekhalifahan Umayyah (711-755). Pada perkembangan kemudian berubah menjadi sebuah keamiran (756-929).
Pada 929-1031, wilayah Al-Andalus menjadi sebuah kekhalifahan sendiri. Hingga kemudian, wilayah besar ini terpecah menjadi "taifa" atau "Muluk ath-Thawaif" yang berarti kerajaan-kerajaan kecil pada 1031-1492.
Di masa itulah Prabu Wijaya mulai membangun penerus kekuasaan Singhasari ini. Majapahit berdiri saat ada banyak kerajaan Islam di wilayah Andalusia.
Editor : Trisna Eka Adhitya