Ini Perbedaan Cinta dan Sayang, Menurut Psikologi Bisa Terlihat dari Emosi dan Tindakan
Jum'at, 15 Juli 2022 | 20:30 WIB
MOJOKERTO, iNews.id - Perbedaan cinta dan sayang seringkali sulit dipahami. Psikologi pun menyebutkan bahwa perasaan manusia memang berlapis-lapis.
Ilmu psikologi pun memiliki penjelasan tersendiri apa perbedaan antara perasaan cinta dan sayang. Banyak ahli memberikan uraian mengenai definisi serta batasan antara cinta dan sayang.
Berikut ini Tim iNews merangkum dari sejumlah pendapat apa saja perbedaan cinta dan sayang. Mungkinkah orang mengenali perbedaan perasaan tersebut?
Benarkah cinta dan sayang itu berbeda?
Psikologi sepakat bahwa dalam banyak situasi perasaan cinta dan sayang itu berbeda. Dua pengalaman perasaan ini bisa dirasakan oleh seseorang dalam waktu bersamaan.
Editor : Trisna Eka Adhitya