Makin Dekat Iduladha, Ratusan Sapi di Banjarnegara Kena LSD

Nanda Alifya Rahmah
Sapi terkena LSD. (Foto: Balai Besar Veteriner Wates)

“Kami melarang kepada peternak untuk membawa sapi yang dalam kondisi sakit  LSD atau lato-lato ke area pasar agar tidak menyebarkan penularan,” kata Heriana, petugas Dinas Perikanan Pertanian dan Ketahanan Pangan Banjarnegara, Senin (26/6).

Penemuan sapi teridentifikasi LSD ini cukup mengkhawatirkan mengingat momentum iduladha akan dilaksanakan dalam hitungan hari. Para petugas tengah berkoordinasi ketat untuk menjamin agar masyarakat mengonsumsi daging qurban yang layak dan aman sesuai ketentuan.



Editor : Trisna Eka Adhitya

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network