"Hal ini juga dikarenakan adanya peningkatan permintaan dari luar negeri terutama untuk komoditas emas dan tembaga," kata Margo Yuwono.
4. Pertanian
Melanjutkan tren pertumbuhan yang persisten, sektor pertanian tumbuh lebih tinggi pada Triwulan III 2022 dibandingkan dengan triwulan II 2022.
5. Perikanan
BPS juga mencatat sektor perikanan tumbuh sebesar 6,38 persen yang didorong oleh peningkatan produksi perikanan tangkap dan budidaya.
Editor : Trisna Eka Adhitya
Artikel Terkait