6 Rekomendasi Motor Listrik yang Telah Beredar di Indonesia

Trisna Eka Adhitya
Yamaha E01. (Foto: Visordown)
4. Viar New Q1 

Viar New Q1. (Foto: dok Viar)

Selanjutnya ada merek Viar yang memiliki beberapa seri motor listrik yang juga menarik. Seperti Viar New Q1 yang memiliki keunggulan evisiensi energi, bebas polusi, tidak bising dan memiliki perawatan yang mudah. 

Mengusung baterai lithium-Ion (60V 23Ah) mampu diisi penuh dalam jangka waktu 4-5 jam sekali pengisian. Sedangkan untuk dimensi, motor ini  memiliki dimensi 1680x690x1220 milimeter dengan daya angkut mencapai 120 kilogram.

Motor ini juga dilengkapi berbagai fitur yang mampu memudahkan penggunannya seperti modern odometer, infikator LCD negative, pengisian port USB di depan dan lainnya. Sedang untuk harga, motor ini dipatok di harga mulai dari Rp18 jutaan. 



Editor : Trisna Eka Adhitya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network