4 Cara Mengatasi Sakit Pinggang Tanpa Obat

Trisna Eka Adhitya
Ilustrasi sakit pinggang. (foto: dok klikdokter)

MOJOKERTO, iNewsMojokerto.id - Seiring dengan bertambahnya usia, banyak penyakit yang tiba-tiba muncul. Namun tidak semua penyakit harus diobati dengan obat. 

Seperti misalnya jika mengalami sakit pinggang. Tak cuma para orang tua yang akan menderita penyakit ini, tapi ternyata anak muda juga mengeluhkan penyakit itu. 

Dilansir Healthline, Selasa (30/8/2022) sakit pinggang yang diderita anak muda biasanya terjadi akibat pekerjaan yang sedang dilakukan. Di Amerika sendiri, 80 persen orang pernah mengalami nyeri pinggang semasa hidupnya. 

Sakit pinggang sendiri sebagian besar disebabkan oleh gerakan tubuh yang tiba-tiba hingga cidera. Selain itu, sakit pinggang juga bisa diakibatkan oleh pola hidup yang tidak sehat hingga kurangnya olah raga

Untuk mengatasinya, sebenarnya ada cara yang cukup mudah tanpa meminum obat. Setidaknya ada 4 cara yang dapat dilakukan seperti berikut ini:

Editor : Trisna Eka Adhitya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network