Agar Punya Teman dan Tidak Kesepian, Kenali 3 Alasan Ini

Nanda Alifya Rahmah
Mengapa tidak punya teman dialami banyak orang. (Foto: Marcello Migliosi)

Ini juga bisa terjadi dalam konteks berteman. Ekspektasi yang pada awalnya terproyeksikan pada diri sendiri itu bisa saja ikut memengaruhi bagaimana harapan kita terhadap orang lain.

Seringkali situasi semacam ini membawa seseorang pada kekecewaan. Saat Anda menemukan seorang teman, cobalah untuk melihat dirinya sebagai pribadi yang unik. Tanpa perlu membebankan ekspektasi tentang diri sendiri ataupun orang lain.

Kondisi kestabilan mental atau pengalaman masa lalu seseorang mungkin memengaruhi persepsinya dalam berteman. Faktanya, psikologi tetap menyarankan Anda untuk memiliki satu atau dua teman.

Terkadang, yang dibutuhkan hanyalah satu atau dua orang  yang cukup untuk menuai semua manfaat psikologis dari persahabatan yang sesungguhnya. Satu atau dua teman yang tulus sudah cukup untuk memenuhi kebutuhan sosial seseorang.

Mandiri secara psikologi tidak berarti seseorang tidak pernah merasa kesepian. Memiliki satu atau dua teman bisa menghindarkan dari perasaan tersebut.

Editor : Trisna Eka Adhitya

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network