KPU Jatim Rekap Hasil Pemilu 2024 Lebih Awal, Baru 23 Daerah yang Setor Data
Minggu, 03 Maret 2024 | 16:03 WIB
Sekretaris KPU Jatim, Nanik Karsini menambahkan, laporan tahapan rekapitulasi dilakukan secara berjenjang, mulai dari tingkat kecamatan, kabupaten/kota, provinsi dan nasional. Dia pun berharap kegiatan rapat pleno terbuka rekapitulasi tingkat provinsi ini dapat berjalan lancar, kondusif dan menghasilkan data yang akurat.
Peserta terdiri atas perwakilan saksi dari tim pasangan calon tingkat provinsi, partai politik (parpol), Dewan Perwakilan Daerah (DPD) tingkat Provinsi Jawa Timur, serta 38 KPU kabupaten/kota se-Jawa Timur.
Editor : Arif Ardliyanto