Bakar Sate Kurban secara Massal Ribuan Santri Tebuireng Jombang Ciptakan Kebersamaan

Zainul Arifin
Bakar Sate Kurban secara Massal Ribuan Santri Tebuireng Jombang Ciptakan Kebersamaan. Foto iNewsMojokerto/zainul

Khoirul mengaku senang meski tidak bisa pulang kampung pada momen iduladha ini. Apalagi, aktivitas bakar sate massal itu berlangsung meriah. "Alhamdulillah senang banget bisa nyate dapat daging dari pondok, seru nyate di sini daripada di rumah, di rumah sendirian," katanya.

Santri kelas 11 SMA tersebut menambahkan bahwa aktivitas bakar sate yang dilaksanakan bersama-sama oleh para santri berdampak positif untuk membangun kebersamaan dan solidaritas di kalangan santri.

"Alhamdulillah seru untuk kekompakan anak-anak, gotong rotong, untuk melatih kreaktifitas anak-anak dan rasa persaudaraannya anak-anak satu kamar bertambah," ujarnya.



Editor : Arif Ardliyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network