Peringati Harkitnas, Pj Wali Kota Mojokerto Bacakan Pidato Sambutan Menkominfo

Trisna Eka Adhitya
Peringatan Hari Kebangkitan Nasional Pemkot Mojokerto. (Foto: Diskominfo Kota Mojokerto)

Dalam upacara ini, sosok yang akrab disapa Mas Pj itu juga menyerahkan penghargaan kepada penerima penghargaan. Diantaranya adalah Juara 1 kategori pemerintah daerah dengan adoption rate dan pemanfaatan platform merdeka mengajar (PMM) kepada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan. 

Kemudian, penghargaan sekolah adiwiyata mandiri 2023 diserahkan kepada SD Katolik Wijana Sejati, dan sekolah adiwiyata nasional 2023 diserahkan kepada SMAS PGRI 1 Kota Mojokerto.

Selain itu juga ada penghargaan program iklim Kota Mojokerto tahun 2023, kategori utama. Penghargaan diserahkan kepada RW 01 Kelurahan Gedongan, RW 02 Kelurahan Gedongan, RW 03 Kelurahan Gedongan, dan untuk Kategori Madya diserahkan kepada RW 04 Kelurahan Gedongan.

Serta Juara poster ajakan partisipasi pemilu 2024 dan juara video ajakan partisipasi pemilu 2024.

Editor : Trisna Eka Adhitya

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network