Ternyata Ini Cara Mengidentifikasi Arca Majapahit, Bisa Dipelajari Sendiri

Nanda Alifya Rahmah
Arca Suhita diduga perwujudan Rani Suhita penguasa Majapahit. (Sumber: Kemdikbud)

1. Adanya padma yang menghias pada kedua sisi arca. Padma ini umumnya keluar dari pot atau vas bunga.

2. Adanya mahkota atau hiasan kepala berbentuk kerucut yang dikenal dengan istilah kirita mahkota. Hiasan kepala juga bisa berbentuk jamang atau ikat kepala.

3. Ada hiasan telinga yang berbentung memanjang. Arca Majapahit banyak yang menunjukkan ragam perhiasan serupa melekat ada sosok yang diarcakan.

4. Tidak hanya telinga. rambut juga dihias. Hiasan pada rambut bisanya berupa makara yang dipasang pada gelungan rambut atau hiasan lain yang serasi.

5. Tubuh arca pada bagian atas umumnya telanjang. Beberapa arca juga memiliki hiasan berupa tali dada.

6. Pada tubuh bagian pinggang biasanya dihias dengan ikat pinggang yang dikenal dengan istilah anteng.

Editor : Trisna Eka Adhitya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network