Update Harga BBM Jangan Termakan Hoaks, Ini Daftar Harga Terbaru

Nanda Alifya Rahmah
Hoaks arga BBM naik. (Foto: Twitter)

(Foto: My Pertamina)

Terkait isu kenaikan harga BBM yang beredar di masyarakat, hal tersebut dibantah dengan unggahan resmi Pertamina tersebut. Masyarakat diharap tidak melakukan panick buying.

Sebelumnya sempat diberitakan mengenai perbedaan harga jual BBM di Indonesia dengan harga keekonomian yang semestinya. Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati harga Pertalite saat ini dijual sebesar Rp7.650 per liter, padahal seharusnya dijual Rp17.200 per liter (harga keekonomian pada Juli 2022).

Di kesempatan lain, Menteri Keuangan Sri Mulyani juga memberi pernyataan bahwa harga keekonomian Pertalite seharusnya dijual di kisaran Rp14.450 per liter. Sementara, untuk harga keekonomian solar senilai Rp13.950 per liter.

Namun, per 1 September 2022 harga BBM tidak naik sebagaimana yang heboh diberitakan dan beredar di media sosial. 
 

Editor : Trisna Eka Adhitya

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network