Kowarteg Ganjar Berikan Pelatihan Usaha Mikro Kuliner Untuk Warga Surabaya

Firman Rachmanudin
Kelurahan Genting, Kecamatan Asemrowo, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (30/7). (Foto: Firman Rachmanudin)

Lanjut Kiki, masyarakat merespon baik pelatihan yang diberikan Kowarteg Indonesia karena bermanfaat dan memberikan ilmu baru di dunia kuliner.

"Mereka, para kader PKK dan staf sangat mendukung acara yang kami buat, sangat antusias responsnya dan senantiasa ingin terus berkolaborasi dengan kami ke depannya," Lanjut Kiki.

Kiki berharap kegiatan tersebut bisa memberikan dampak terhadap kesejahteraan dan keterampilan masyarakat khususnya ibu-ibu.

"Harapannya agar mereka memilih tambahan skill dan bertahan hidup mengikuti perkembangan jaman," pungkasnya.

Editor : Trisna Eka Adhitya

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network